UPI

2013-01-13

Belajar Membaca Untuk Anak SD Kelas Rendah

Membaca merupakan tahap penting dalam proses perkembangan anak karena membaca merupakan gerbang pertama untuk menuju proses pembejaran yang lebih kompleks. Membaca amerupakan proses yang kompleks karena proses ini melibatkan kegiatan fisik dan mental,  Membaca adalah sebuah proses rumit, mulai dari kata di halaman di hadapanmu sampai suara yang meninggalkan bibirmu. Membaca adalah kombinasi dari mengenali simbol dan pola, menghubungkannya dengan suara dan mengumpulkannya menjadi suku kata sampai akhirnya kita mampu menginterpretasikan arti sebuah kata.


Sumber:
https://www.google.com/search?q=belar+menbaca+untuk+anak+SD&ie=utf-8&oe=utf-8&aq=t&rls=org.mozilla:en-US:official&client=firefox-a

ليست هناك تعليقات:

إرسال تعليق